Regulasi Emosi dengan Self Awareness Siswa di SMAN 7 Banjarmasin
DOI:
https://doi.org/10.18592/jah.v4i3.6648Keywords:
Emosi, Kesadaran, Sekolah, SiswaAbstract
Masa remaja merupakan tahap kemajuan antara masa dewasa dan masa remaja. Peningkatan seseorang di masa pubertas dan remaja nantinya akan membentuk kemajuan dirinya di masa dewasa. Dengan pedoman kapasitas perasaan yang besar dapat mengawasi kondisi, dengan demikian masalah yang dihadapi akan dapat diselesaikan sendiri. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif yaitu penelitian yang berupa angka-angka dan dilakukan pengolahan dengan data statistik, tujuannya menguji hipotesis sebelumnya yang sudah ditetapkan. Penulis dalam konteks ini ingin mengetahui tingkat hubungan positif antara regulasi emosi dengan kesadaran diri siswa di SMAN 7 Banjarmasin. Hasil penelitian ini adalah siswa dengan regulasi emosi yang cukup tinggi kemauan dapat meningkatkan kesadaran diri yang tinggi terhadap lingkungan masyarakat dan faktor lingkungannya. Aspek memonitor emosi dan mengevaluasi emosi memiliki prediksi yang signifikan terhadap variabel self awareness. Sedangkan aspek modifikasi emosi sebesar 0,298 (p>0,05) yang artinya aspek ini tidak memprediksi secara signifikan terhadap variabel self awareness pada siswa di SMAN 7 BanjarmasinReferences
Aninditha, R., & Boediman, L. M. (2021). Keterlibatan Ayah sebagai Moderator: Apakah Regulasi Emosi Ayah Memengaruhi Regulasi Emosi Anak Prasekolah? Psikoislamika, 18(1), 228–242. https://doi.org/10.18860/psi.v18i1.12121
Choirunissa R., & Ediati A. (2018). Hubungan antara komunikasi interpersonal remaja-orangtua dengan regulasi emosi pada siswa SMK. Jurnal Empati, Agustus, 7(3), 236–243.
Ferawati, A. R. (2020). Hubungan Antara Pemaafan Diri Dengan Regulasi Emosi Pada Anak Didik Lembaga Pembinaan Khusus Anak (Lpka) Kelas I Kutoarjo Dan Kelas Ii Yogyakarta. Empati, 8(3), 82–88.
Kartika, Y., & Nisfiannoor, M. (2017). Hubungan Antara Regulasi Emosi Dan Penerimaan Kelompok Teman Sebaya Pada Remaja. Jurnal Psikologi, 2(2), 160–178.
Kota, S. X. (2019). Hubungan Dukungan Sosial dengan Regulasi Emosi pada Siswa Korban Bullying di SMPN “ X ” Kota Bandung The Correlation Between Social Support and Emotion Regulation in Victims of. 000, 134–140.
Prilhi, F. S. S., & Yunita, P. (2021). Hubungan Antara Regulasi Emosi Dengan Kecenderungan Perilaku Bullying di SMP Negeri 17 Batam Tahun 2017. Zona Kebidanan: Program Studi Kebidanan Universitas Batam, 9(1), 7–13.
S J Kahar, M. K., Situmorang, N. Z., & Urbayatun, S. (2022). Hubungan antara Regulasi Emosi dengan Perilaku Agresif pada Siswa SMA di Yogyakarta. Psyche 165 Journal, 15(1), 7–12. https://doi.org/10.35134/jpsy165.v15i1.143
Sampling, R. (2013). Hubungan Efikasi Diri Dan Regulasi Emosi Dengan Motivasi Berprestasi Pada Siswa SMK NEGERI 1 Program Studi Psikologi , Universitas Mulawarman. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 1(1), 88–95. http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/psikoneo/article/view/3279%0Ahttp://e-journals.unmul.ac.id/index.php/psikoneo/article/viewFile/3279/2217
Siswa, P., & Sman, D. I. (2022). Dengan Self Awareness.
Widjaja, M. S., Sitorus, K. S., & Himawan, K. K. (2020). Hubungan antara kecerdasan emosional dengan kecenderungan burnout pada karyawan bagian pemasaran. Jurnal Psikologi Ulayat, 3(1), 18–33. https://doi.org/10.24854/jpu42
Καφέτσιος,Κ. (2011). Emotion course. 190–202. http://psychology.soc.uoc.gr/kafetsios/Emotion.htm
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Al-Husna
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.