PROFESIONALISME GURU MENURUT ISLAM
DOI:
https://doi.org/10.18592/jtipai.v2i2.1876Abstract
Salah satu faktor utama yang menentukan mutu pendidikan adalah guru, karena guru yang berada di garda terdepan dalam menciptakan kualitas sumber daya manusia. Guru dalam Islam sebagai pemegang jabatan profesional membawa misi ganda dalam waktu yang bersamaan, yaitu misi agama dan misi ilmu pengetahuan. Syarat profesionalisme guru sebagai pendidik dalam Islam adalah: (a) Sehat jasmani dan rohani; (b) Bertakwa; (c) Berilmu pengetahuan yang luas; (d) Berlaku adil; (e) Berwibawa; (f) Ikhlas; (g) Mempunyai Tujuan yang Rabbani; (h) Mampu Merencanakan dan Melaksanakan Evaluasi Pendidikan; dan (i) Menguasai Bidang yang ditekuni Kata Kunci: Profesionalisme, Guru, IslamReferences
Ahmad, Khursid, Islam Prinsip Dasar dan Karakteristiknya, Bandung, Pustaka Salman, 1992
Al-Ghazali, Ihya Ulum Addin, Jakarta, Bulan Bintang, 1995
Ali, Mukti, Metode Memahami Agama Islam, Jakarta, Bulan Bintang, 1991
Ali, Moh., Peningkatan Profesionalisme Guru Memasuki Abad Pertengahan, Makalah Seminar di FKIP UMM Malang, 13 Juli 2002
Aly, Hery Noer, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta, Logos, 1999
Aminuddin, et.al, Pendidikan Agama Islam Untuk SMU Kelas 1, Jakarta, Bumi Aksara, 1996
Aqib, Zainal, Profesionalisme Guru dalam Pembelajaran, Surabaya, Insan Cendikia, 2002
Buseri, Kamrani, Profesionalisme Guru PAI (Makalah yang disajikan pada Pendidikan dan Latihan (Diklat) Sertifikasi Guru Agama Dalam Jabatan Angkatan Tahun 2006), Banjarmasin, LTPK Fakultas Tarbiyah IAIN Antasari, 2007
Crow, Laster D. and Alice Crow, Introduction To Education, New York, American Book Company, 1960
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka, 1994, Edisi Kedua
Darajat, Zakiyah, Kepribadian Guru, Jakarta, Bulan Bintang, 1980
_______, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta, Bumi Aksara 1992
Djaelani, Kadir, Profesionalisme Pengawas Pendais, Jakarta, Dirjen Kelembagaan Agama Islam Departemen Agama RI, 2000
Hornby, A.S, Oxford Advanced Learner’s Dictionary, New York, Oxford University Press,1955
Jaelani, A.F, Membuka Pintu Rezki, Jakarta, Gema Insani Press, 1999
Jamaludin, Pembelajaran yang Efektif: Faktor-faktor yang Mempengaruhi Prestasi Siswa, Jakarta, Dirjen Kelembagaan Agama Islam Departemen Agama RI, 2002
Kunandar, Guru Profesional: Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan dan Sukses dalam Sertifikasi Guru, Jakarta, Rajawali Press, 2007
Lind, Vicki R., High quality professional development: An investigation of the supports for and barriers to professional development in arts education. International Journal of Education & the Arts (Los Angeles: University of California Press, 2007) www. international journal of education & the arts/ijea.asu.edu/v8n2/ di akses tanggal 12 Pebruari 2009
Maimun, Agus et.al, Madrasah For Tomorrow, Jakarta, Dirjen Kelembagaan Agama Islam Departemen Agama RI, 2001
Mujib, Abdul dan Muhaimin, Pemikiran Pendidikan Islam Kajian Filosofis dan Karangka Dasar Operasionalnya, Bandung, Trigenda Karya, 1993
________, Risalah Cinta Meletakan Puja pada Puji, Jakarta, PT. RajaGrafindo, 2003
Nurdin, Muhamad, Kiat Menjadi Guru Profesional, Yogyakarta, Ar-Ruzz Media, 2008
Panglaykim, Manajemen Suatu Pengantar, Bandung, Ghalia Indonesia, 1984
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2008 tentang Guru
Rakhmat, Jalaluddin, Apa Ukuran-Ukuran Ikhlas, Bandung, Majalah At-Tanwir, 1991
Saepudin, A.M., Falsafah Pendidikan Islam, Jakarta, Bulan Bintang, 1993
Saleh, Abdurahman, Landasan dan Tujuan Pendidikan Islam Menurut Alquran Serta Implementasinya, Bandung, CV. Diponegoro, 1991
Saryono, Peningkatan Profesionalisme Guru Memasuki Abad Pertengahan, Makalah Seminar di FKIP UMM Malang, 13 Juli 2002
Sidi, Indra Djati, Menuju Masyarakat Belajar Menggagas Paradigma Baru Pendidikan, Jakarta, Paramadina, 2003
Soedijarto, Memantapkan Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta, PT. Gramedia Widiasarana Indonesia, 1993
Soetjipto dan Raflis Kosasi, Profesi Keguruan, Jakarta, Rineka Cipta, 1999, Cet. ke. 1
Sulani, Petunjuk dalam Mencetak Generasi Muslim, Bandung, Al-Ma’arif, 1982
Surya, Muhammad, Membangun Profesionalisme (Makalah Seminar Pendidikan), Jakarta, Dinas Pendidikan, 2005
Syaharuddin dan Ella Agustina, Pendidikan Antara Konsep dan Realitas, Yogyakarta, Eja Publisher, 2009
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
Undang-Undang Republik Indonesia No. 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen
Usman, M. Uzer, dan Lilis Setiawati, Upaya Optimalisasi Kegiatan Belajar Mengajar, Bandung, Remaja Rosdakarya, 1993, Cet I
Zamroni, Pradigma Pendidikan Masa Depan, Yogyakarta, Biograf Publishing, 2000
Zuhairini, dkk., Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta, Bumi Aksara, 1992
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.