Pengaruh Media Pembelajaran Pohon Angka terhadap Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan pada Anak Usia 5-6 Tahun Di TKK Satap St. Theresia Wolomeli Kabupaten Ngada

Authors

  • Natalia Rosalina Rawa Program Studi Pendidikan Matematika STKIP Citra Bakti
  • Marsianus Meka Program Studi PG-PAUD STKIP Citra Bakti
  • Virginia Nai Program Studi PG-PAUD STKIP Citra Bakti

DOI:

https://doi.org/10.18592/jea.v5i2.3370

Keywords:

Media Pembelajaran Pohon Angka, Konsep Bilangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil media pembelajaran pohon angka terhadap kemampuan mengenal konsep bilangan sebelum ada perlakuan dan sesudah ada perlakuan pada TKK Satap St. Theresia Wolomeli. Penelitian ini merupakan penelitian “Pre-Experimental jenis The One Group Pretest-Posttest Design”. Populasi dalam penelitian adalah anak TKK Satap St. Theresia Wolomeli berjumlah 22 anak dengan jumlah pria 7 dan wanita 15. Pengujian hipotesis menggunakan program SPSS 16.00 from windows pada kolom y nilai t-test 25.084 > 1,98 (dengan db n1 – 1) (22-1=21, taraf sig. 5%), dan nilai signifikansi = 0.000 < 0,05 maka keputusan H0 ditolak dan H1 diterima. Dari rata-rata hasil media pembelajaran pohon angka pada tabel One-Sample Statistic variabel y lebih besar dari variabel X (14.86 > 8.000). Berdasarkan hasil analisis data tersebut dinyatakan ada pengaruh media pembelajaran pohon angka terhadap kemampuan mengenal konsep bilangan pada anak usia 5-6 tahun.

References

Arsyad, A. (2010). Media pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.

Arsyad, A. (2014). Media pembelajaran edisi revisi. Jakarta: Rajawali Pers.

Badru, Z. (2007). Media dan sumber belajar TKK. Universitas Terbuka: Jakarta.

Budiartini, D. P; Jampel, I. N, dan Asril, N. M. (2014). Penerapan metode pemberian tugas berbantuan media pohon angka untuk meningkatkan kemampuan mengenal lambang bilangan anak. e-Journal PG-PAUD Universitas Pendidikan Ganesha. 2(1):1-10.

Direktorat Pendidikan Anak Usia Dini. (2002). Acuan menu pembelajaran pada pendidikan anak usia dini. Jakarta: Depdiknas.

Eliyawati, C. (2005). Pemilihan dan pengembangan sumber belajar. Jakarta: Direktorat Pembinaan Pendidikan.

KBBI. (2005). Kamus besar bahasa indonesia (edisi 3). Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta: Balai Pustaka.

Kemendiknas. (2010). Pedoman pengembangan program pembelajaran di taman kanak-kanak. Jakarta: Dirjen MPDM, Dirjen PTKK dan SD.

Khasanah, M. (2015). Mengembangkan kemampuan mengenal konsep bilangan 1-10 melalui media pohon hitung pada anak kelompok A Tk Kusuma Mulia Wonorejo Kecamatan Ngadiluwih Kabupaten Kediri. Skripsi. Universitas Nusantara PGRI Kediri.

Mudyahardjo, R. (2013). Pengantar pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers.

Rawa, N.R. (2017). Tingkat metakognitif mahasiswa program studi PGSD pada pemecahan masalah matematika ditinjau dari gaya belajar introvert-ekstrovert. Jurnal Tunas Bangsa. 4(2), 229-245.

Rawa, N.R., Lawe, Y.U., & Ninu, M.Y. (2019). Pengaruh model inquiry learning terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas IV SD. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti. 6(1): 35-46.

Saleh, A. (2009). Number sense: Belajar matematika selezat cokelat. Cetakan pertama. Jakarta: TransMedia Pustaka.

Soa, K, R; Nono, Y; Kristina M; Woka E dan Teme B. (2019). Personal Interview.

Sudaryanti. (2006). Pengenalan matematika anak usia dini. Yogyakarta: FIP Universitas Negeri Yogyakarta.

Sudjana, N. (2005). Dasar-dasar proses belajar mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sujiono, Y, N. (2007). Metode pengembangan kognitif. Jakarta: Universitas Terbuka.

Supartini. (2012). Peningkatan kemampuan mengenal konsep bilangan melalui metode card sort penelitian pada anak kelompok A TK Islam Bakti II Gagaksipat. Skripsi: FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Suprihatin. (2013). Pohon pintar APE guru berprestasi. Banjarnegara: (online),

Suyanto. (2013). Wajib belajar sembilan tahun untuk masa depan yang lebih baik. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar, Kementrian Pendidikan dan kebudayaan RI.

Wahyuni, S. Ali, S, M dan Halida. (2016). Peningkatan kemampuan berhitung melalui permainan pohon hitung usia 4-5 tahun. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran UNTAN. 5(7): 1-12.

Yuliani, H; Wilson dan Risma, D. (2011). Pengaruh media pohon hitung berbasis paikem terhadap kemampuan berhitung anak usia 5-6 tahun di TK Education 21 Kulim. Pekanbaru: FKIP Universitas Riau.

Yulianti, D. (2010). Bermain sambil belajar sains di taman kanak-kanak. Jakarta: PT. Indeks.

Downloads

Published

2019-12-13

How to Cite

Rawa, N. R., Meka, M., & Nai, V. (2019). Pengaruh Media Pembelajaran Pohon Angka terhadap Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan pada Anak Usia 5-6 Tahun Di TKK Satap St. Theresia Wolomeli Kabupaten Ngada. JEA (Jurnal Edukasi AUD), 5(2). https://doi.org/10.18592/jea.v5i2.3370

Issue

Section

Articles