Peningkatan Kualitas Pembelajaran Matematika Bagi Guru Madrasah Tsanawiyah

Authors

DOI:

https://doi.org/10.18592/ptk.v8i1.6264

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk meningkatkan kualitas pembelajaran matematika melalui pelatihan penelitian tindakan kelas. Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kualitatif. Guru matematika Madrasah Tsanawiyah di  wilayah DI Yogyakarta sebagi subyek dari penelitian ini yang diwakili oleh 10 orang guru matematika yang mewakili 5 kabupaten/kota. Instrumen yang digunakan adalah angket dan wawancara. Hasil penelitian diperoleh sebanyak 60% (6 dari 10) guru matematika yang mengikuti pelatihan telah berhasil melaksanakan  penelitian tindakan kelas dalam meningkatkan kualitas pembelajaran matematika di kelas. Ke enam guru berhasil melaksanakan PTK sebanyak 2 atau 3 siklus dan berhasil meningkatkan kualitas pembelajaran yaitu hasil belajar matematika, keaktifan, atau tanggungjawab siswa.

Author Biography

Suparni - Suparni, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

Mathematics Education

References

Arikunto, S. (2021). Penelitian Tindakan Kelas (revisi). Bumi aksara.

Daryanto. (2011). Media Pembelajaran. Satu Nusa.

Erwin, H., Warneni, & Utami, S. (2013). Pemanfaatan Media Gambar Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. 1–22.

Hopkins, D. (2014). A Teacher’s Guide to Classroom Research (5th ed.). Mc Graw Hill.

Kusumah, W. (2010). Mengenal Penelitian Tindakan Kelas (B. Sarwiji

Downloads

Published

2022-06-07

How to Cite

Suparni, S. .-. (2022). Peningkatan Kualitas Pembelajaran Matematika Bagi Guru Madrasah Tsanawiyah. Jurnal PTK Dan Pendidikan, 8(1). https://doi.org/10.18592/ptk.v8i1.6264