Menelaah Urgensi Pendidikan bagi Perempuan Sesuai dengan Pemikiran R.A. Kartini
DOI:
https://doi.org/10.18592/ptk.v7i1.4701Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menelaah secara mendalam mengenai urgensi pendidikan bagi perempuan yang sesuai menurut pemikiran R.A Kartini. Kajian penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif. Dasar pemikiran dan hasil pembahasan diperoleh dari hasil studi kepustakaan berbagai sumber seperti jurnal, artikel dan buku elektronik. Diperoleh hasil bahwa teori mengenai urgensi pendidikan bagi perempuan ini selaras dengan pemikiran R.A Kartini yang terdapat 5 aspek sesuai dengan buku Habis Gelap Terbitlah Terang dalam mencapai tingkat kesetaraan yang sama dengan laki-laki. Dengan memahami teori berdasarkan pemikiran R.A Kartini tersebut diharapkan mampu untuk meningkatkan urgensi pendidikan bagi perempuan di masa sekarang agar dapat berjalan dengan semestinya.References
Ainiyah, Q. (2017). Urgensi Pendidikan Perempuan Dalam Menghadapi Masyarakat Modern. Halaqa: Islamic Education Journal, 1(2), 45.
Al-Abrasyi, Muhammad Athiyah. (1970). Dasar-dasar Pokok Pendidikan Islam. Jakarta: Bulan Bintang.
Fudhailidi, Ahmad. (2002). Perempuan Lembah Suci: Kritik Atas Hadits-Hadits Sahih. Yogyakarta: Piar Mdiq.
Hamka. (2014). Buya Hamka Berbicara Tentang Perempuan. Depok: Gema Insani.
Muthoifin, M., Ali, M., & Wachidah, N. (2017). PEMIKIRAN RADEN AJENG KARTINI TENTANG PENDIDIKAN PEREMPUAN DAN RELEVANSINYA TERHADAP PENDIDIKAN ISLAM. Profetika: Jurnal Studi Islam, 18(1), 38.
Pramudawardhani, I., & Estiana, E. (2019). PERJUANGAN DAN PEMIKIRAN RA KARTINI TENTANG PENDIDIKAN PEREMPUAN. KERATON: Journal of History Education and Culture, 1(1), 41.
Sadli, S. (2010). Berbeda tetapi setara: pemikiran tentang kajian perempuan. Jakarta: Buku Kompas.
T. Parson. (1998). Teori Fungsionalis dalam Bainar, Wacana Wanita dalam Keindonesiaan dan Kemodernan, Yogyakarta: Pustaka Cidesindo, Hal 14-15.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 7 tentang Pengesahan Konvensi Mengenai Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Terhadap Wanita. 1984. Jakarta.
Abdul, M. R. (2020). Ibu Sebagai Madrasah Bagi Anaknya: Pemikiran Pendidikan RA Kartini. Journal of Islamic Education Policy, 5(2), 96.
Afriyanti, N. (2019). KESETARAAN GENDER DALAM TULISAN RA KARTINI PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM (Doctoral dissertation, IAIN BENGKULU). Bengkulu: Institut Agama Islam Negeri (IAIN). Hal 49.
Fajriyah, N. (2017). FEMALE AGENCY DAN UPAYA REKONSTRUKSI PENDIDIKAN ISLAM: TELAAH DAN KONTEKSTUALISASI PEMIKIRAN RA KARTINI (Doctoral dissertation, IAIN Salatiga). Tesis Tidak Diterbitkan. Salatiga: Sekolah Pascasarjana Insitut Agama Islam Negeri (IAIN) SALATIGA
Kholisoh, S. (2016). Konsep Pendidikan Perempuan RA Kartini dalam Buku Habis Gelap Terbitlah Terang (Doctoral dissertation, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan). Salatiga: Institut Agama Islam Negeri (IAIN). Hal 48-56.
Malatuny, Y. G. (2016). PEMIKIRAN TOKOH-TOKOH PENDIDIKAN INDONESIA, KONTRIBUSI SERTA IMPLIKASI DALAM PENDIDIKAN. JURNAL PEDAGOGIKA DAN DINAMIKA PENDIDIKAN, 4(2), 92.
Mustikawati, C. (2015). Pemahaman emansipasi wanita. Jurnal kajian komunikasi, 3(1), 68-70.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
- The right to publication of all journal material published on the Jurnal PTK dan Pendidikan website is held by the editorial board with the author's knowledge (moral rights remain the property of the author).
- The formal legal provisions for access to digital articles of this electronic journal are subject to the terms of the Creative Commons CC BY 4.0 DEED Attribution International (CC BY) license. This license enables reusers to distribute, remix, adapt, and build upon the material in any medium or format, so long as attribution is given to the creator. The license allows for commercial use.
- Printed and electronic published manuscripts are open access for educational, research and library purposes. In addition to these objectives, the editorial board shall not be liable for violations of copyright law.