MENGURAI "BENANG KUSUT" SEJARAH HUBUNGAN ISLAM DAN KRISTEN DI INDONESIA

Authors

  • Irfan Noor Dosen Fakultas Ushuluddin IAIN Antasari Banjarmasin

DOI:

https://doi.org/10.18592/khazanah.v4i1.3174

Keywords:

Multikulturalisme, kristenisasi, misionaris, pergumulan, hard encounter

Abstract

Indonesia sejak lama telah dikenal sebagai sebuah bangsa yang memiliki keragaman dalam bidang budaya, etnik, bahasa juga agama. Keragaman yang telah menjadi ciri masyarakat Indonesia tersebut, tentunya bisa dikatakan merupakan berkah tersendiri. Namun, di balik berkah yang ada tersebut, Indonesia pada dasamya memiliki potensi konflik yang sangat tinggi di tingkat hubungan sosial, antara sesama warganya. Dalam sejarah panjangnya, konflik sosial yang sering terjadi di negeri ini tidaklah bisa dilepaskan dari berbagai keterlibatan agama sebagai sumber pernicu meluasnya eskalasi konflik tersebut. Realitas potensi konflik seperti itulah yang akan menjadi fokus kajian dalam artikel ini. Melalui refleksi kritis atas buku Sejarah Perjumpaan Kristen dan Islam di Indonesia yang ditulis Jan S. Aritonang, penulis menyirnpulkan bahwa konflik antar agama (Isl.am-Kristen) yang sering terjadi di Indonesia sering terkait dengan dinamika kehidupan politik dan kekuasaan di negeri ini.

References

Abdullah, M. Amin, "Keirnanan Universal di tengah Pluralisme Budaya; Tentang Klaim Kebenaran dan Masa Depan Ilmu Agama", dalam Jurnal Ulumul Qur'an, No. I, Vol. IV, 1993.

Ali, A. Mukti, Alam Pikiran Islam Modem di Indonesia, Jogjakarta, Jajasan Nida, 1971.

Anthony H. Johns, "Islarnization in Southeast Asia", SEAS: t.t., t.p., 1993.

Aritonang, Jan S, Sejarah Perjumpaan Kristen dan Islam di Indonesia, Jakarta, PT. BPK Gunung Mulia, 2004.

Arkoun, Mohammad, Nalar Islami dan Nalar Modem: Berbagai Tantangan dan Jalan Baru, terj. Rahayu S. Hidayat, Jakarta, INIS, 1994.

Askari, Hasan, Spiritualitas Quest; An Inter-Religious Dimension, West Yorkshire, Seven Mirrors, 1991.

Azra, Azyumardi, "Kata Pengantar", dalam Jan S. Aritonang, Sejarah Perjumpaan Kristen dan Islam di Indonesia, Jakarta, PT. BPK Gunung Mulia, 2004.

-------. Jaringan Ulama Timur Tengah dan pulauan Nu anturu Abad XVII & XVIll, Edisi Revisi, Jakarta, Prenada Medin, 2004.

Banjari, Syekh Muhamma Arsyad al-. Sabil al-Muhtadfn Liltafaquhi fi al-Din, Singapura - Jeddah, t.p., t.th.

Baso, Ahmad, "Kritik atas "Nalar Melayu" (2); Tradisi Tasawuf Historisitas 'Nalar Melayu'," dalam Jurnal Tashw1rul Affwr, Edisi No. 3, Thn. 1998.

Benda, Harry J ., Bulan Sabit dan Macahari Terbit - Islam di Indonesia pada Masa Pendudukan Jepang, terj. oleh Daniel Dhakidae, Jakarta, Pustaka Jaya, 1985.

Berger, Peter L., Langit Suci: Agama sebagai Realitas Sosial, terj.Hartono, Jakarta, LP3ES, 1991.

Bruinessen, Martin van., "Origins and Development of Sufi Orders (Tarekat) in Southeast Asia", dalam Indonesian Journal for Islamic Studies, Studia lslamika, Vol. J, No. 1 (April - June ),

, Jakarta, IAIN Syarif Hidayatullah.

Burhanuddin, Jajat, "Tradisi Keilrnuan dan Intelektual", dalam Taufik Abdullah, dk.k., (Ed.). Ensiklopedi Tematis Dunia Islam, Jilid 5 (Asia Tenggara), Jakarta, lchtiar Baru Van Hoeve, 2002.

Darmaputra, Eka, "Spiritualitas Baru dan Kepeduhan terhadap Sesama", dalam TH. Sumartana, dk.k., (Ed.). Spiritual1tas Baru: Agama dan Aspirasi Rakyat, Yogyakarta, DIAN/INTERFIDIE, 1994.

Daya, Burhanuddin, "Kuliah Ilmu Perbandingan Agama pada lnstitut Agama Islam Negeri (IAIN)", dalam Burhanuddin Daya, dk.k., (Ed.). llmu Perbandingan Agama di Indonesia dan Belanda, Jakarta, INIS, 1992.

Fathurahman, Oman, Menyoal Wahdatul Wujud; Kasus Abdurrauf Singkel di Aceh Abad 17, Bandung, Mizan & Ecole Francaise d'Extreme-Orient Centre de Jakarta, 1999.

Hadi, Abdul W M., Hamzah Fansuri; Risalah Tasawuf dan Puisi-Puisinya, Bandung, Mizan, I 995.

Kleden, Ignas, "Agama dalam Perubahan Sosial". dalam Seri Prisma II, Agama dan Tantangan Zaman, (Pilihan Artikel Prisma 1975-1984), Jakarta, LP3ES, 1985.

Madjid, Nurcholish. Islam Agama Kemanusiaan; Membangun Tradisi dan Visi Baru Islam Indonesia. Jakarta, Paramadina, 1995.

Mcinner, William, "Agma di Abad Duapuluh Satu", terj, Dewi Yeminah. dalam Jurnal Ulumul Qur'an, No.5. Vol. II. 1990.

Moris. Zailan, "Southeast Asia", dalam Seyyed Hossein Nasr dan Oliver Leaman (Ed.), History of Islamic Philosophy, Part II, London

& New York, Routledge, 1996.

oer, Deliar, Gerakan Modem Islam di Indonesia 1900-1942, Jakarta, LP3ES. 1980.

oer, Kautsar Azhari, lbn al-'Arabi; Wabdat al-Wujud dalam Perdebacan, Jakarta, Paramadina, 1995.

Praja, Juhaya S, "Fikih dan Syariat", dalam Taufik Abdullah, dkk., (Ed.).Ensiklopedi Tematis Dunia Islam. Jilid 4, Jakarta, Ichtiar Baru Van Hoeve, 2002.

Purwadaksi, Purwa Ahmad, "Ratib Samman dan Hikayat Syekh Muhammad Sarnman", dalam Jurnal Kebudayaan dan Peradaban Ulumul Qur'an, No. 5/VI/96.

Ritzer, George, Oassical Sociological Theory, New York, McGraw-Hill Int., 1996.

Schacht, Joseph, The Origins of Muhammadan Jurisprudence, Oxford, Oxford Univ. Press, 1979.

Shihab, Alwi, Membendung Arus; Respon Gerakan Muhammadiyah terhadap Penetrasi Misi Kristen di Indonesia, Bandung, Mizan,

Sirnuh, Tasawuf dan Perkembangannya dalam Islam, Jakarta, Rajawali Press, I 996.

Steenbrink, Karel A., Kitab Suci atou Kertas Toilet? Nuruddin ar-Raniri dan Agama Kristen, Yogyakarta, IAIN Sunan Kalijaga Press,

-------, Kawan dalam Pertikaian; Kaum Kolonia[ Belanda dan Islam di Indonesia (1596-1942). terj. Suryan A. Jamrah, Bandung, Mizan, 1995.

How to Cite

Noor, I. (2019). MENGURAI "BENANG KUSUT" SEJARAH HUBUNGAN ISLAM DAN KRISTEN DI INDONESIA. Khazanah: Jurnal Studi Islam Dan Humaniora, 4(1), 128–153. https://doi.org/10.18592/khazanah.v4i1.3174

Issue

Section

Articles