PERGURUAN TINGGI AGAMA ISLAM PROFETIK DAN TANTANGAN MASA DEPAN

Authors

  • M. Akhyar Abdi Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Rasyidiyah Khalidiyah (Rakha) Amuntai

DOI:

https://doi.org/10.18592/khazanah.v3i2.3168

Keywords:

Perguruan tinggi agama Islam, profecik, kualitas, unggul

Abstract

Pemikiran tentang perlunya perguruan atau lembaga pendidikan tinggi Islam (Universitas, IAIN, atau PTAIN/PTAIS) yang bermutu dan berkualitas, memenuhi kaidah dan harapan nilai etis Islami yang disebut profetik telah lama dirintis, sejak masa Nidzamul Mulk hingga Al-Azhar. Bahkan berdirinya berbagai universitas Islam di beberapa negara dimotivasi oleh keinginan-keinginan yang kuat untuk merebut masa depan melalui penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi, yang pintu utamanya adalah institusi pendidikan. Tentu saja keinginan itu harus diikuti oleh semangat dan kerja keras untuk mewujudkannya, walaupun kondisi dari lembaga pendidikan tinggi Islam sendiri masih tertinggal dibanding dengan lembaga pendidikan umurn. Apa dan bagaimana upaya yang dilakukan agar lembaga pendidikan tinggi Islam bisa sejajar dan tidak kalah mutunya dengan lembaga pendidikan tinggi yang lain?

References

Amsyari. Fuad. Islam dalam Drmensi Pernbangunan Nasional, Surabaya, Bina Ilmu, 1989.

Bilgrami. Hamid Hasan dan Sayid Ali Asyraf. Konsep Universitas Islam, Yogyakarta. PT. Tiara Wacana. 1989.

Hasan, A. Rifa'i dan Amrullah Achmad (peny.), Perspektif Islam dalam Pembangunan Bangsa, PLP2M, Yogyakarta, 1984.

Louis V Cerstner Jr. Reinventing Education: Entrepreneurship in America's Public Schools, New York, A Plime Book, 1995.

Purwanto, Yadi, "Universitas Profetik", dalam Jumal Akademika Nomor I Tahun XV/1997, Surakarta, Universitas Muhammadiyah Press.

Rahardjo, M. Dawam. "Relevansi IPTEK Profetik dalam Pembangunan Masyarakat Madani", dalam Jurnal Akademika Nomor I/ Tahun XV/1997. Surakarta, Universitas Muhammadiyah Press.

Syamsuddin, M. Din. Etika Agama dalam Membangun Masyarakat

Madani, Jakarta, Logos, 2000.

Syariati, Ali. Membangun Masa Depan Islam (Pesan untuk Para Intelektual Muslim), Bandung, Mizan, 1993.

Undang-Undang Republik Indonesia, Nomor 20 Tahun 2003, Tentang Sistem Pendidikan Nasional, Bandung, Citra Umbara, 2003.

How to Cite

Abdi, M. A. (2019). PERGURUAN TINGGI AGAMA ISLAM PROFETIK DAN TANTANGAN MASA DEPAN. Khazanah: Jurnal Studi Islam Dan Humaniora, 3(2), 163–177. https://doi.org/10.18592/khazanah.v3i2.3168

Issue

Section

Articles