PERBANDINGAN HASIL BELAJAR DENGAN DAN TANPA PELAKSANAAN PRE TEST DAN POST TEST DALAM PEMBELAJARAN BANGUN DATAR PADA SISWA KELAS VII MTS DARUL ILMI BANJARBARU TAHUN PELAJARAN 2009/2010
DOI:
https://doi.org/10.18592/khazanah.v8i2.3030Keywords:
pre test, post test, bangun datarAbstract
Secara umum tahapan dalam strategi pembelajaran yaitu pre test, proses pembelajaran, dan post test. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan hasil belajar antara siswa yang diajar dengan melaksanakan pre test dan post test dan hasil belajar siswa yang diajar tanpa melaksanakan pre test dan post test dalam pembelajaran bangun datar pada siswa kelas VII MTs Darul Ilmi Banjarbaru tahun pelajaran 2009/2010. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan diperoleh bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar siswa kelas eksperimen yang diajar dengan melaksanakan pre test dan post test dengan hasil belajar siswa kelas kontrol yang diajar tanpa melaksanakan pre test dan post testdengan dalam pembelajaran bangun datar pada siswa kelas VII MTs Darul Ilmi Banjarbaru.References
Abdurahman, Maman, Intisari Matematika Untuk SMP Kelas VII, VIII dan IX, Bandung, Pustaka Setia, 2007.
Abdurrahman, Mulyono , Pendidikan bagi Anak Berkesulitan Belajar, Jakarta, PT Rineka Cipta, 2003.
Ali, Muhamad, Guru Dalam Proses Belajar Mengajar, Bandung, Sinar Baru, Algesiando, 2002.
Arikunto, Suharsimi, Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta, PT Bumi Aksara, 2002.
Azwar, Saifuddin, Metode Penelitian, Yogyakarta, Pustaka Pelajar, 2005.
Chobib Thoha, M.,Teknik Evaluasi Pendidikan, Jakarta, PT Grafindo Persada, 1996.
Cholik A, M, dan Sugiyono, Matematika Untuk SMP Kelas VII, Jakarta, Erlangga, 2004.
Departemen Agama RI, GBPP Kurikulum Madrasah Aliyah , Jakarta, Direkturat Jendral Pembinaan Kelembagaan Agama Islam, 1994.
Departemen Pendidikan Nasional, Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional, Bandung, Citra Umbara, 2003.
Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka, 2001.
Kurikulum 2004, Jakarta, Pusat Kurikulum, 2004.
Djamarah, Syaiful Bahri , Psikologi Belajar, Jakarta, PT Rineka Cipta, 2002.
-------, dan Aswan Zain, Srategi Belajar Mengajar, Jakarta, PT Rineka Cipta, 1996.
Ery, Donald , et all, Introduction to Research in Education, diterjemahkan oleh Arief Furhandengan judul, Pengantar Penelitian dalam Pendidikan, Bandung, Usaha Nasional, 1982.
Fraenkel, Jack R and Norman E. Wallen, Student Workbook to Accompany How To Design And Evaluate Research In Education, New York, Mc Graw-Hill, 2003.
Hairiah, “Implementasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Dengan Bantuan Alat Peraga Dalam Pembelajaran Luas Bangun Datar Pada Siswa Kelas V SDN Sungai Lulut
Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar Tahun Pelajaran 2006/2007”, Skripsi, (Banjarmasin: Perpustakaan MIPA UNLAM, 2007.
Harjanto, Perencanaan Pengajaran, Jakarta, PT Rineka Cipta, 2005.
“KonsepEvaluasi”,http://mixingblogging.blogspot.com/2009/01/
pengertian-evaluasi pendidikan.html, 31 Januari 2009.
Kunandar, Guru Professional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Sukses dalam Sertifikasi Guru, Jakarta, Rajawali Pers, 2007.
John M. Echols and Hasan Shadily, Kamus Ingrris-Indonesia, Jakarta, PT Gramedia Pustaka Utama, 2003.
Muhaimin.Et,at., Strategi Belajar Mengajar ”Penerapan dalam Pembelajaran Agama”, (Surabaya: Citra media , 1996.
Mukhlisin, Ibnu, “Definisi Atau Pengertian Efektifitas”, http://noebangetz.blogspot. com/2009/07/definisi-atau- pengertian-efektivitas.html, 29/07/2009.
Mulyasa, Kurukulum Berbasis Kompetensi ”Konsep, Karakteristik, dan Implementasi”, Bandung, PT Remaja Rosdakarya, 2004.
Murtadho, Sutrisman dan G. Tambuan, Pengajaran Matematika, Jakarta, Karunika, 1987.
Noehi Nasution, Materi Pokok Evaluasi Pengajaran, Jakarta, Direktorat Jenderal Pembinaan Kelembagaan Agama Islam Dan Universitas Terbuka, 1996.
Nasution, Harahap dkk, Teknik Penilaian Hasil Belajar, Jakarta, Bulan Bintang, 1979.
Nazir, Metode Penelitian, Jakarta, Ghalia Indonesia, 1999. Nurkancana, Wayan dan Sunartana, Evaluasi Hasil Belajar, Surabaya, Usaha Nasional, 1992.
Purwanto, Ngalim, Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi pengajaran, Bandung, PT. Remaja Rosdakarya, 2002.
Qohar, Jahya , Evaluasi Pendidikan Agama, Yakarta, Ciawi Jaya, 1981.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.