Religion And Election: An Ethnographic Account Of Two Caleg Ustadz

Authors

  • Ahmad Muhajir Universitas Islam Negeri Antasari Jalan Ahmad Yani Km. 4.5 Banjarmasin, Kalimantan Selatan

DOI:

https://doi.org/10.18592/jils.v5i3.6140

Keywords:

Religion, caleg ustadz, election campaign, vote buying.

Abstract

 Abstract: In the literature, of many practices that have been analysed in relation to religion, vote buying has received little attention. The existing work tend to normatively analyse religious texts that the authors see fit to vote buying and come up with the expected verdict, namely, Islam prohibits the practice. But there is another important question of whether religious people actually follow the religious guidance on vote buying. This paper is part of a series of empirical studies on the behaviour of religious candidates in an election where vote buying was rampant. Through the case of two Islamic teachers who ran as legislative candidates (caleg ustadz), I show that religion does not necessarily inspire a clean politics. Nevertheless, their case also indicates that religion still functions as a prism to view the election results.  Abstrak: Di dalam literatur, dari sekian banyak praktik yang telah dianalisis dalam kaitannya dengan agama, praktik jual-beli suara dalam pemilu kurang mendapat perhatian. Karya-karya yang ada cenderung secara normatif menganalisis teks-teks agama yang dianggap penulisnya tepat untuk politik uang dan menghasilkan kesimpulan yang telah dapat ditebak sebelumnya, yaitu Islam melarang praktik tersebut. Namun ada pertanyaan penting lainnya, yakni apakah umat beragama benar-benar mengikuti tuntunan agama dalam urusan jual-beli suara dalam pemilu. Tulisan ini merupakan bagian dari rangkaian studi empiris tentang perilaku caleg relijius di dalam konteks pemilu yang sarat politik uang. Melalui kasus dua ustadz yang maju sebagai calon legislatif (caleg), saya menunjukkan bahwa agama tidak serta merta menginspirasi politik yang bersih. Namun demikian, agama tampaknya masih berfungsi sebagai teropong untuk memahami hasil pemilu.

References

Al-Rasyid, Harun. Fikih Korupsi: Analisis Politik Uang di Indonesia dalam Perspektif Maqāshid Al-Syarī'ah. Indonesia: Kencana, 2016.

Allport, G. W., and J. M. Ross. "Personal Religious Orientation and Prejudice." Journal of Personality and Social Psychology 5 (1967): 432-43.

Bennett, Matthew R., and Christopher J. Einolf. "Religion, Altruism, and Helping Strangers: A Multilevel Analysis of 126 Countries." Journal for Scientific Study of Religion 56, no. 2 (2017): 323-41.

Evans, T. David, Francis T. Cullen, R. Gregory Dunaway, and Velmer S. Jr. Burton. "Religion and Crime Reexamined: The Impact of Religion, Secular Controls, and Social Ecology on Adult Criminality." Criminology 33, no. 2 (1995): 195-224.

Ismanto, Gandung, and Idris Thaha. "Banten: Islamic Parties, Networks and Patronage." In Electoral Dynamics in Indonesia: Money Politics, Patronage and Clientelism at the Grassroots. Edited by Edward Aspinall and Mada Sukmajati. Singapore: NUS Press, 2016.

Muhajir, Ahmad. "Baliho Tolak Politik Uang & Fatwa UAS." www.alif.id. 15 Juni 2021. Accessed 18 September 2021. https://alif.id/read/amr/baliho-tolak-politik-uang-fatwa-uas-b238398p/.

Muhajir, Ahmad. "South Kalimantan: Islamic Party Candidates Who Refuse to Buy the Votes." In Electoral Dynamics in Indonesia: Money Politics, Patronage and Clientelism at the Grassroots. Edited by Edward Aspinall and Mada Sukmajati. Singapore: NUS Press, 2016.

Muhammadiyah. "Hukum Politik Uang Pilkada." muhammadiyah.or.id 26 June 2018. Accessed 26 April, 2019. http://m.muhammadiyah.or.id/id/news-14299-detail-hukum-politik-uang-pilkada.html.

P.B.N.U. Hasil Keputusan Munas Alim Ulama dan Konbes N.U.: 14-17 September 2012, edited by Khatibul Umam Wiranu and Ulil Abshar Hadrawy. Jakarta, Indonesia: LTN PBNU, 2012.

Ramadhan, Bilal. "MUI Fatwa Haram Politik Uang." Republika (Indonesia). 19 March, 2014. Accessed 6 March 2016, http://www.republika.co.id/berita/nasional/politik/14/03/19/n2olb8-mui-fatwa-haram-politik-uang.

Umar, M Hasbi. "Hukum Menjual Hak Suara pada Pemilukada dalam Perspektif Fiqh Siyâsi." Al-'Adalah XII, no. 2 (2014): 249-64.

Zen, Hepi Reza. "Politik Uang dalam Pandangan Hukum Positif dan Syariah." Al-'Adalah XII, no. 3 (2015): 525-40.

Downloads

Published

2021-10-06

Issue

Section

Articles