Intensitas Penggunaan Media Sosial Tiktok Terhadap Perilaku Kecanduan Mahasiswa Bimbingan Penyuluhan Islam 2021
Abstract
Abstract: TikTok social media is the application that is most widely used by various groups, one of which is students. This research is entitled Intensity of the Use of Tiktok Social Media on the Addictive Behavior of Islamic Guidance and Counseling Students in 2021. The aim of this research is to find out how the intensity of the use of Tiktok social media is related to the addictive behavior of Islamic Guidance and Counseling Students in 2021. This research method uses quantitative methods. The theory used is the theory of internet addiction. The results of this research found that intensity of use influences addictive behavior, the higher the level of intensity of use of social media Tiktok, the higher the level of addictive behavior, and vice versa. Keywords: intensity, Tiktok, addicted Abstrak: Media sosial tiktok merupakan aplikasi yang sedang paling banyak di gunakan oleh berbagai kalangan, salah satunya mahasiswa. Penelitian ini berjudul Intensitas Penggunaan Media Sosial Tiktok Terhadap Perilaku Kecanduan Mahasiswa Bimbingan dan Penyuluhan Islam 2021. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui bagaimana hubungan intensitas penggunaan media sosial Tiktok terhadap perilkau kecanduan Mahasiswa Bimbingan dan Penyuluhan Islam 2021. Metode penelitian ini menggunakna metode kuantitatif. Teori yang digunaan adalah teori internet addiction (kecanduan internet). Hasil dari penelitian ini menemukan bahwa intensitas penggunaan berpengaruh terhadap perilaku kecanduan, semakin tinggi tingkat intensitas penggunaan media sosial Tiktok maka akan menaik tingkat Perilaku kecanduan, dan sebaliknya. Kata Kunci: Intensitas, Tiktok, Perilaku KecanduanPublished
2024-06-29
How to Cite
Firdaus, arini. (2024). Intensitas Penggunaan Media Sosial Tiktok Terhadap Perilaku Kecanduan Mahasiswa Bimbingan Penyuluhan Islam 2021 . Al-Kamilah : Jurnal Bimbingan Dan Konseling Pendidikan Islam, 2(2). Retrieved from https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jbkpi/article/view/12194
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2024 arini Firdaus
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.