Self-Management Pengguna Instagram: Studi Deskriptif pada Siswa di MAN 1 Banjarmasin

Authors

  • Mufida Istati Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin, Indonesia
  • Ermalianti Ermalianti Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin, Indonesia

Abstract

Abstract: This article aims to explore the self-management of Instagram users among high school students in Banjarmasin, South Kalimantan. The study adopts a quatitative descriptive research method, specifically field research. The research sample comprises 82 eleventh-grade students from the Social Sciences program at MAN 1 Banjarmasin, who actively engage with Instagram. Additionally, one school counsellor was invited as an informant to supplement the collected data. Primary data were collected through questionnaire. The findings reveal that the level of self-management among students in using Instagram tends to vary, with 32% falling into the low category and 37% falling into the high category. When examining the three aspects of self-management, namely self-motivation, self-organization, and self-control, it was discovered that self-motivation contributed the most to the development of good self-management among students, accounting for 45% of the overall influence. These research findings hold significant implications for schools and stakeholders in developing educational programs aimed at enhancing students' self-management in using Instagram.Keywords: Instagram, self-management, school counselling, social media Abstrak: Artikel ini bertujuan untuk mengeksplorasi self-management pengguna Instagram pada siswa sekolah menengah atas di kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan (field research). Sampel penelitian terdiri dari 82 siswa kelas XI IPS di MAN 1 Banjarmasin yang aktif menggunakan Instagram. Selain itu, satu orang guru BK di sekolah tersebut juga dililbatkan sebagai informan untuk melengkapi data. Data primer dikumpulkan melalui angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat self-management siswa dalam penggunaan Instagram cenderung berada pada tingkat yang rendah (32%) dan tinggi (37%). Ditinjau dari ketiga aspek self-management, yakni pendorongan diri, penyusunan diri, dan juga pengendalian diri ditemukan bahwa pada aspek pendorongan diri memberikan sumbangsih terbesar dalam terbentuknya self-management yang baik bagi siswa dengan persentase sebesar 45%. Temuan penelitian ini memiliki implikasi penting bagi sekolah dan pihak terkait dalam mengembangkan program pendidikan yang bertujuan untuk meningkatkan self-management siswa dalam penggunaan InstagramKata Kunci: Instagram, pengendalian diri, konseling sekolah, sosial media

References

Ahmadi, A. (2018). Eksistensi Media Sosial dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Santri. AL-FIKRAH, 1(1), 46-55.

Ainiyah, N. (2018). Remaja millenial dan media sosial: media sosial sebagai media informasi pendidikan bagi remaja millenial. Jurnal Pendidikan Islam Indonesia, 2(2), 221-236.

Damayanti, R. Diksi dan Gaya Bahasa dalam Media Sosial Instagram. Jurnal Widyaloka Ikip Widya Darma, 5 (3), 261-278.

Fahmi, M. N. (2019). Endorse dan paid promote Instagram dalam perspektif hukum Islam. An-Nawa: Jurnal Studi Islam, 1(1), 1-27. https://doi.org/10.37758/annawa.v1i1.109

Faliyandra, F., Suarmika, P. E., Hidayat, N., Lestari, S. D., & Utama, E. G. (2021). Dampak negatif media sosial pasca covid-19 pada siswa: Analisis perencanaan kepada sekolah di Sekolah Dasar. JPDI (Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia), 6(2), 43-47. http://dx.doi.org/10.26737/jpdi.v6i2.2469

Febriansyah, R. D., & Saputra, N. (2022). Mengelaborasi Learning Agility Pada Perusahaan Manufaktur Dan Infrastruktur: Peran Self Management, Authoritative Leadership Style, Dan Digital Workplace. Jurnal Ekonomi, Manajemen Pariwisata Dan Perhotelan, 1(1), 96-105. Https://Doi.Org/10.55606/Jempper.V1i1.216

Fitri, S. (2020). Dampak Positif dan Negatif Sosial Media terhadap Perubahan Sosial Anak. Naturalistic: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 1(2), 118–123. https://doi.org/10.35568/naturalistic.v1i2.5

Fitriani, Y. (2017). Analisis pemanfaatan berbagai media sosial sebagai sarana penyebaran informasi bagi masyarakat. Paradigma, 19(2), 148-152. https://doi.org/10.31294/p.v19i2.2120.

Helmalia, P., & Asyah, N. (2022). Hubungan Self Management Dengan Perilaku Bullying Pada Siswa Kelas XI SMK Swasta Satria Dharma Perbaungan TA 2021/20222. Cybernetics: Journal Educational Research and Social Studies, 74-87. https://doi.org/10.51178/cjerss.v3i3.737

Gie, T. L. 2000. Cara belajar yang baik bagi mahasiswa. edisi kedua. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Gunawan, Y. (2001) Pengantar Bimbingan dan Konseling, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kementerian Agama Jajaran Penyelenggara Penterjemah/Pentafsir Al-Quran. 2019. Al-Qur'an dan Terjemahannya Edisi Penyempurnaan 2019, Juz 21—30. Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an.

Khotimah, B. K. (2017) Pengaruh Konseling Individu dengan Teknik Self Management Terhadap Kedisiplinan Peserta Didik Kelas VII Di SMP Wiyatama Bandar Lampung, Skripsi, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, UIN Raden Intan Lampung.

Nisa, K. (2018). Hubungan self management dengan disiplin belajar terhadap kontrol diri mahasiswa di PPP Al Hikmah Al Fathimiyah Malang (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).

Nurjanna, A. (2022). Pengaruh Intensitas Penggunaan Media Sosial dan Self-Management Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kompetensi Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang). http://repository.um.ac.id/269300/.

Triastanti, N. (2022). Guru BK di MAN 1 Banjarmasin, Penjajakan awal, secara langsung. Pada tanggal 17 januari 2022, Pukul 09.30 WITA.

Prabowo, I. (2022). Hubungan Self Management Dengan Kreativitas Belajar Siswa Smp Negeri 19 Kota Jambi (Doctoral Dissertation, Universitas Jambi). http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/25451

Pujiono, A. (2021). Media sosial sebagai media pembelajaran bagi generasi Z. Didache: Journal of Christian Education, 2(1), 1-19.

Ramadhan, M. R. (2022). Pengaruh continuous learning dan self management terhadap career development mahasiswa Teknik Mesin Universitas Negeri Malang/Muhammad Rafli Rahmadhan (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang). http://repository.um.ac.id/id/eprint/279059

Rapika (2022) Pengaruh self-management terhadap kedisiplinan belajar peserta didik. Skripsi, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, UIN Palopo.

Suwanto, I. (2016). Konseling behavioral dengan teknik self management untuk membantu kematangan karir siswa SMK. Jurnal Bimbingan Konseling Indonesia, 1(1), 1-5.

Saifulloh, M., & Siregar, M. U. (2019). Pengungkapan diri Gofar Hilman sebagai influencer melalui media Instagram. Jurnal Pustaka Komunikasi, 2(2), 167-180. https://doi.org/10.32509/pustakom.v2i2.869

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D, (Bandung: Alfabeta, 2018), hal. 84.

Suryani & Hendryadi. (2016). Metode Riset Kuantitatif: Teori dan Aplikasi pada Penelitian Bidang Manejemen dan Ekonomi Bisnis. Jakarta: Prenadamedia Group.

Downloads

Published

2023-07-04

How to Cite

Istati, M., & Ermalianti, E. (2023). Self-Management Pengguna Instagram: Studi Deskriptif pada Siswa di MAN 1 Banjarmasin. Al-Kamilah : Jurnal Bimbingan Dan Konseling Pendidikan Islam, 1(2), 1–12. Retrieved from https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jbkpi/article/view/10004

Issue

Section

Articles