https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/issue/feed Jalujur: Jurnal Pengabdian Masyarakat 2025-12-31T05:31:16+00:00 Nuryadin [email protected] Open Journal Systems <table cellspacing="0" cellpadding="0"> <tbody align="top"> <tr> <td style="width: 119.333px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Journal Title</span></span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;">: <span style="text-decoration: underline;"><a href="https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/management/settings/context//index.php/jalujur/index"><strong><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Jalujur: Jurnal Pengabdian Masyarakat</span></strong></a></span><br /></span></div> </td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">ISSN</span></span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: <a href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/20230818501291739"><strong>3025 - 0625</strong></a><br /></span></span></div> </td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">DOI Prefix</span></span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: Prefix <a href="https://search.crossref.org/search/works?q=3025-0625&amp;from_ui=yes"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">10.18592</span></a> by Crossref </span></span></div> </td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;">Editor in Chief</span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: <strong><a href="https://scholar.google.co.id/citations?user=zlY86LQAAAAJ&amp;hl=en">Nuryadin</a></strong></span></span></div> </td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"><span style="font-size: small; color: #000000;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Managing Editor</span></span></td> <td style="width: 458.667px;"><span style="font-size: small; color: #000000;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: <a href="https://www.scopus.com/authid/detail.uri?authorId=57201673310"><strong>Ratna Kartika Irawati</strong></a><br /></span></span></td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"><span style="font-size: small; color: #000000;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Publisher</span></span></td> <td style="width: 458.667px;"><span style="font-size: small; color: #000000;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: LPPM,</span></span><a href="https://www.uin-antasari.ac.id/"><span style="font-family: arial, palatino; font-size: 14px;">UIN Antasari Banjarmasin</span></a></td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Frequency</span></span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: Biannually on <strong>June</strong> and <strong>December</strong></span></span></div> </td> </tr> <tr> <td style="width: 119.333px;" valign="top"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Citation Analysis</span></span></div> </td> <td style="width: 458.667px;"> <div><span style="color: #000000; font-size: small;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">: <strong><span style="color: #000000;"><span style="color: #000000;"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Google Scholar</span></span></span>; Dimensions; Sinta</strong></span></span></div> </td> </tr> </tbody> </table> <p align="justify"><strong><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">Jalujur: Jurnal Pengabdian Masyarakat</span></strong><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;"> and is peer-reviewed national journal published biannually June and December by institution of research and community services of UIN Antasari Banjarmasin. The focus discussion of the journal is highlighting aspects related to Community Services.</span></p> <p align="justify"><span style="font-family: 'arial', palatino; font-size: 14px;">This journal is an open access journal which means that all content is freely available without charge for the user or his/her institution. Users are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or link to the full texts of the articles, or use them for any other lawful purpose, without asking prior permission from the publisher or the author. This is in accordance with the BOAI definition of open access.</span></p> <p>==================================================================================================<a href="https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/about/submissions"><img src="https://jurnal.uin-antasari.ac.id/public/site/images/ratna/submit-here-ok.png" alt="" width="175" height="50" /></a> <a href="https://docs.google.com/document/d/1xsliylSgiluZtn_zP13qgmwdXs1qgw43/edit?usp=sharing&amp;ouid=110859883554898072492&amp;rtpof=true&amp;sd=true"><img src="https://jurnal.uin-antasari.ac.id/public/site/images/ratna/copy-artikel-template.png" alt="" width="175" height="50" /></a> <a href="https://wa.me/6285755525624"><img src="https://jurnal.uin-antasari.ac.id/public/site/images/ratna/copy-contact.png" alt="" width="175" height="50" /></a></p> https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/article/view/16399 Psikoedukasi: Poster Edukasi Psikologi terhadap Kesehatan Mental bagi Karyawan 2025-05-14T04:48:00+00:00 Aisyah Awabin Syam’ani [email protected] Endri Rifaldi [email protected] M. Rezki [email protected] Siti Norsyifa [email protected] Shanty Komalasari [email protected] Taufik Hidayat [email protected] <p>Kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PkM) ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran karyawan PERUMDA Pasar Bauntung Batuah terhadap pentingnya menjaga kesehatan mental di lingkungan kerja. Metode yang digunakan adalah penyebaran poster psikoedukatif bertema manajemen stres dan kesehatan mental, yang dilaksanakan selama satu minggu. Evaluasi dilakukan melalui wawancara tertulis kepada 29 karyawan, terdiri dari 10 pertanyaan tertutup dan 1 pertanyaan terbuka. Hasilnya menunjukkan bahwa sebanyak 55% (16 orang<strong>)</strong> karyawan memberikan respons favorable berupa peningkatan pemahaman dan motivasi untuk menjaga kesehatan mental. Analisis data dilakukan dengan pendekatan tematik untuk menangkap makna dari respons terbuka partisipan. Meskipun sebagian besar karyawan merespons positif, masih ada segmen yang membutuhkan pendekatan interaktif seperti forum diskusi atau pelatihan langsung. Oleh karena itu, media visual seperti poster efektif sebagai langkah awal psikoedukasi, namun perlu diikuti dengan program berkelanjutan yang lebih partisipatif dan mendalam.</p> 2025-12-31T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2025 Aisyah Awabin Syam’ani, Endri Rifaldi, M. Rezki, Siti Norsyifa, Shanty Komalasari, Taufik Hidayat https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/article/view/16278 Pendampingan Peningkatan Literasi Keuangan pada Sekolah Menengah Atas 1 di Desa Paramasan Bawah Kabupaten Banjar 2025-05-26T07:49:06+00:00 Aldi Aditya Sarman [email protected] Yusuf Asyahri [email protected] Faqih El Wafa [email protected] <p>Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk melakukan pendampingan peningkatan literasi keuangan di SMAN 1 Paramasan Bawah, Kabupaten Banjar, serta mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi tingkat literasi keuangan siswa. Metode pendampingan yang digunakan adalah <em>Participatory Action Research</em> (PAR), dengan tahapan partisipasi, identifikasi masalah, evaluasi menggunakan pretest dan posttest, serta refleksi dan tindak lanjut. Hasil pendampingan menunjukkan adanya peningkatan signifikan pada skor literasi keuangan siswa setelah pendampingan, dengan rata-rata nilai meningkat dari kategori rendah menjadi sedang-tinggi. Selain itu, faktor-faktor yang memengaruhi literasi keuangan siswa, yaitu jenis kelamin, tingkat pendidikan, dan pendapatan. Secara keseluruhan, hasil PkM tersebut memberikan rekomendasi bahwa perlu adanya pendekatan edukatif partisipatif dengan melibatkan guru, orang tua, dinas pendidikan dan lembaga keuangan sebagai upaya berkelanjutan dalam memperkuat literasi keuangan di lingkungan sekolah perdesaan.</p> 2025-12-31T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2025 Aldi Aditya Sarman, Yusuf Asyahri, Faqih El Wafa https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/article/view/18582 Arang Briket Sekam Padi: Solusi Energi Alternatif Dan Potensi Ekonomi Masyarakat Puntik Luar 2025-11-11T04:02:54+00:00 Muhammad Raihan [email protected] Sari Indriyani [email protected] Rindy Muthia Alvitri [email protected] Muhammad Zaky Yasin [email protected] Rahmat Apandi [email protected] Putri Erchipila [email protected] Marhamah Marhamah [email protected] Habibah Habibah [email protected] Laura Laura [email protected] Alya Nurridha [email protected] Siti Rahmawati [email protected] <p>Sekam padi merupakan limbah pertanian yang melimpah dan sering kali tidak dimanfaatkan secara optimal. Melalui kegiatan KKN Tematik UIN Antasari Banjarmasin di Desa Puntik Luar, masyarakat dilatih mengolah sekam padi menjadi briket arang sebagai bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan. Tujuan dari kegiatan workshop ini untuk mengelola dan memanfaatkan limbah sekam padi untuk dijadikan energi alternatif yang mempunyai nilai jual tinggi, sehingga membuka potensi ekonomi desa Puntik Luar. Kegiatan ini menggunakan metode <em>Participatory Action Research</em> (PAR) dengan melibatkan warga secara langsung dalam setiap tahap, mulai dari pengarangan, pencampuran perekat alami, pencetakan, hingga pengeringan. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa masyarakat mampu menghasilkan briket dengan nilai kalor sekitar 3.000–3.200 kkal/kg, mudah dinyalakan, dan menghasilkan pembakaran bersih. Selain mengurangi pencemaran lingkungan akibat pembakaran terbuka, kegiatan ini juga membuka peluang ekonomi baru melalui penjualan briket di pasar lokal. Secara keseluruhan, program ini meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya pengelolaan limbah pertanian dan menjadi langkah awal menuju desa mandiri energi.</p> 2025-12-31T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2025 Muhammad Raihan, Sari Indriyani, Rindy Muthia Alvitri, Muhammad Zaky Yasin, Rahmat Apandi, Putri Erchipila, Marhamah Marhamah, Habibah Habibah, Laura Laura, Alya Nurridha, Siti Rahmawati https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/jalujur/article/view/18097 Pembentukan Karakter Moderasi Beragama melalui Kajian Kitab Muhtar Al-Hadits An- Nabawiyah pada Remaja Desa Tambakrejo 2025-11-05T07:13:30+00:00 Via Astalia [email protected] Resa Nurul Anisa [email protected] Arif Hidayat [email protected] <p>Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk membentuk karakter moderasi beragama pada remaja di Desa Tambakrejo, Kecamatan Patebon, Kabupaten Kendal melalui kajian kitab Muhtar Al-Hadith An-Nabawiyah. Metode pelaksanaan kegiatan menggunakan pendekatan <em>Asset-Based Community Development</em> (ABCD) yang meliputi lima tahap utama: menemukan potensi dan aset, Bermimpi untuk merumuskan visi, merancang strategi, menentukan tujuan spesifik, dan mengimplementasikan (Takdir). Kegiatan ini berperan sebagai fasilitator yang berkolaborasi dengan Kyai Shohib dan komunitas remaja. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman remaja terhadap konsep moderasi beragama yang tercermin dari sikap mereka yang lebih santun dan beretika. Dampak ini juga mendapat respon positif dari orang tua. Kesimpulannya, kegiatan belajar buku ini berhasil membentuk karakter remaja yang seimbang dan toleran. Keberlanjutan kegiatan ini didukung oleh inisiatif remaja, rencana regenerasi guru, dan agenda wisata religi di masa mendatang.</p> 2026-01-09T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2025 Via Astalia, Resa Nurul Anisa, Arif Hidayat