KEMAMPUAN MENGGUNAKAN EJAAN BAHASA INDONESIA YANG DISEMPURNAKAN MAHASISWA SEMESTER IV TAHUN AKADEMIK 2008/2009 JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA SASTRA INDONESIA DAN DAERAH STKIP PGRI BANJARMASIN

Penulis

  • H. Muhammad Syarkawi Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (PGRI) Banjarmasin

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran secaradeskriptif mengenai kemampuan mahasiswa semester IV tahunakademik 2008/2009 Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia danDaerah STKIP PGRI Banjarmasin (1) dalam menggunakan hurufkapital, (2) dalam. menggunakan gabungan kata, (3) dalammenggunakan tanda titik, (4) dalam menggunakan tanda koma., dan (5)dalam menggunakan tanda petik. Metode yang digunakan dalampenelitian ini yaitu metode deskriptif, dengan menggunakan persentase.Populasi penelitian ini seluruh mahasiswa semester IV tahun akademik2008/2009 Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan DaerahSTKIP PGRI Banjarmasin berjumlah 138 orang, dengan sampelsebanyak 69 orang (50%). Pengumpulan data dilakukan dengan tekniktes. Hasil analisis data menunjukkan bahwa mahasiswa semester IVtahun akademik 2008/2009 Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesiadan Daerah STKIP PGRI Banjarmasin (1) telah memiliki kemampuanyang baik dalam menggunakan huruf kapital, (2) telah memilikikemampuan yang sangat baik dalam menggunakan gabungan kata, (3)telah memiliki kemampuan yang sangat baik dalam menggunakan tandatitik, (4) telah memiliki kemampuan yang baik dalam menggunakantanda koma, dan (5) telah memiliki kemampuan yang sangat baik dalammenggunakan tanda petik.

Biografi Penulis

H. Muhammad Syarkawi, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (PGRI) Banjarmasin

Dosen pada Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan . PGRIBanjarmasin

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Arifin, E. Zaenal dan S. Amran Tasai, Cermat Berbahasa Indonesia (untuk

Perguruan Tinggi), PT Mediyatama Sarana Perkasa, Jakarta, 1989.

Effendi, S. P, Panduan Berbahasa Indonesia dengan Baik dan Benar. PT

Dunia Pustaka Jaya, Jakarta, 1995.

Furchan, Arief, Pengantar Penelitian dalam Pendidikan, Penerbit Usaha

Nasional, Surabaya, 1982.

Nurgiyantoro, Burhan, Penilaian dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra,

BPFE, Yogyakarta, 1977.

Purwanto, M. Ngalim, Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran, PT

Remaja Rosdakarya, Cetakan Kesembilan, Bandung, 2000.

Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan

Kebudayaan, Pedoman Umum Pembentukan Istilah, PN Balai Pustaka

Jakarta, 1980,

Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan

Kebudayaan, Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan PN Balai Pustaka, Jakarta, 1984.

Sugono, Dendy, Berbahasa Indonesia dengan Benar, Puspa Swara, Jakarta,

Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Kamus Besar Bahasa Indonesia, PN Balai Pustaka, Jakarta, 1990.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2014-04-01

Terbitan

Bagian

Articles