GURU PAI IDEAL MENURUT PERSEPSI SISWA MADRASAH ALIYAH SMIP 1946 BANJARMASIN

Authors

  • Samdani Samdani

DOI:

https://doi.org/10.18592/jtipai.v2i2.1872

Abstract

Penelitian ini bertolak dari pemikiran bahwa dalam menghadapi tantangan masa depan dan demi suksesnya pendidikan secara maksimal. Guru harus memiliki kepribadian yang tinggi, dan profesional. Hal tersebut menjadi motivator dalam proses pembelajaran yaitu dapat memberikan rangsangan dan dorongan serta dapat mendinamisasikan potensi siswa dalam menumbuhkan aktifitas siswa. Guru PAI ideal harus  memenuhi 4 kompetensi, yaitu kompetensi pedagogik,  kepribadian, profesional dan sosial. Dalam penelitian ini bagaimana indikator guru ideal tersebut dalam pandangan siswa Madrasah Aliyah SMIP 1946 Banjarmasin. Kata Kunci: Guru PAI Ideal, Persepsi siswa

References

Muhaimin, Wacana Pengembangan Pendidikan Islam, Yogyagkarta, Pustaka Pelajar, 2003

Nata, Abudin, Perspektif Islam Tentang Pola Hubungan Guru-Murid, Jakarta, Raja Grafindo, 2001

Nawawi, Hadari, Organisasi Sekolah dan Pengelolaan Kelas, Jakarta, Gunung Agung, 1982

Sarimaya, Farida, Sertifikasi Guru, Apa, Mengapa, dan Bagaimana?, Jakarta, Rajawali Press, 2008

Suparlan, Guru sebagai Profesi, Yogyakarta, Hikayat, 2006

_______, Mencerdaskan Kehidupan Bangsa, Dari Konsepsi Sampai Implementasi, Jakarta, Grafindo Persada, 2002

Uhbiyati, Nur, Ilmu Pendidikan Islam, Bandung, CV. Pustaka Setia, 1998

Downloads

Published

2012-07-01

How to Cite

Samdani, S. (2012). GURU PAI IDEAL MENURUT PERSEPSI SISWA MADRASAH ALIYAH SMIP 1946 BANJARMASIN. Tarbiyah Islamiyah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam, 2(2). https://doi.org/10.18592/jtipai.v2i2.1872

Issue

Section

Articles