Ayat-Ayat Riba dalam Al-Qur’an: Pendekatan Historis

Authors

  • Ruslan Ruslan UNISKA

DOI:

https://doi.org/10.18592/at-taradhi.v7i1.1978

Abstract

Abstract: The verses on usury(riba) appeared in two periods; Makiyah and Madaniyah. Scholars disagree about the revelations of usury. Some people think that is the refection of the usury laws while others looked at the verses stand alone. When people understood them independently of all the words usury in the Qur'an connotes illegal except al-Rum (30): 39 there is a commentator who argue that the word usury in this verse is not prohibited usury because it means gifts so that there are two kinds of usury: illegal and legal usury. The writer tends to say in this verse that there is already nash signal (siyāqul kalam) that led to the prohibition of usury. Its law Illat of usury practice can be destructive to the economy of the people / society, market imbalances and injustices. Therefore, the author also suggests hindering usury with all its forms and be careful of conventional banks and modern fnancial that wants to help the economy of the people. Although now banks and fnancial are very modern.Abstrak: Ayat-ayat tentang riba turun di dua periode; Makiyah dan Madaniyah. Ulama berbeda pendapat tentang ayat-ayat riba. Ada yang beranggapan mencerminkan tahapan hukum riba dan sementara yang lain memandangnya ayat-ayatnya berdiri sendiri. Bila dipahami secara mandiri semua kata riba yang ditunjuk Alquran berkonotasi haram kecuali al-Rūm (30): 39 ada mufassir yang berpendapat riba dalam ayat ini bukan riba yang dilarang karena berarti hadiah (pemberian) sehingga ada dua riba: riba haram dan riba halal. Penulis cenderung mengatakan dalam ayat ini sudah ada isyarat nash (siyāqul kalam) yang mengarah kepada dilarangnya riba. Illat hukumnya praktik riba dapat merusak tatanan ekonomi umat/masyarakat, ketidak-seimbangan pasar, dan ketidakadilan. Oleh karena itu penulis juga menyarankan jauhilah riba dengan segala bentuknya dan berhati-hati terhadap bank-bank konvensional dan fnansial-fnansial modern yang berdalih membantu perekonomian umat. Walaupun bank-bank dan fnansial-fnansial yang ada sekarang sudah sangat modern.

References

‘Abd al-Baqi, Muhammad Fuad, al-Mu’jam al-

Mufahras li Alfāzhil Qur’ān, Indonesia:

Maktabah Dahlan, tt

al-Ashfahani, al-Raghib, Mu’jam al-Mufradāt li

Alfazhil Qur’ān, ditaqqiq oleh Nadim

Mar’asyli, Beirut: Dar al-Fikr, tt.

al-Azraqi, Akhbār Makkah, Juz III, http://www.

alsunnah.com

al-Baidhāwi, Imam, Tafsir al-Baidhāwi, Beirut: Dar

al-fkr, tt.

al-Ghazali, Syekh Muhammad, Induk Al-Qur’an,

(Jakarta: Cendikia, 2003.

al-Haitsāmi, al-Hāfzh, Majma’ al-Zawāid wa Manba’

al-Fawāid, (Ishdar: 2,02), Juz IV hlm. 1239

Imam al-Qurthubi, al-Jāmi’ li Ahkām al-Qur’ān, Juz

XIV, al-Qāhirah: Dār al-Mishriyyah, 1963.

Al-Hakim, Muhammad bin Abdullah, al-Mustadrak

‘Ala al-Sahihain, Beirut: Dar al-Kutub al-

‘Ilmiyyah. 1990.

Maqatil bin Sulaiman, Tafsir Maqātil bin Sulaiman,

Juz I http://www.altafsir.com

Ridha, Syekh Muhammad Rasyid, Tafsir al-Manar,

Juz IV, Mesir: al-Haiah al-Mishriyyah, 1990.

Tarigan, Azhari Akmal, Tafsir Ayat Ekonomi Al-

Qur’an, Medan: Citapustaka Media Perintis,

Tim Penulis, Ensiklopedi Hukum Islam, Volume 5,

Jakarta: PT. Ichtiar Baru Van Hoeve, 2001.

Perjanjian Baru, Bogor: Percetakan Lembaga Alkita

Indonesia , 1981.

al-Wahidi, Abu al-Hasan Ali bin Ahmad, Asba

al-Nuzul, [email protected]

az-Zanjani, Abu Abdullah, Wawasan Baru Tarik

Al-Quran, Bandung: Mizan, 1993.

al-Zarqani, Muhammad ‘Abd al-Azhim, Manāh

al-‘Irfān, Juz I, Beirut: Dar al-Ihya al-Kutub

al-‘Arabiyyah, tt), hlm. 190.

http://zonaekis.com/argumentasi-larangan-riba/

diakses tanggal 21 Juni 2016.

http://www.jesoes.com/index.php?hal= lihatPasa

&injil=5&pasal=23#1, diakses tanggal 2

April 2016

http://www.sarapanpagi.org/22-perumpamaan

tentang-talenta-vt1596.html diakses 6 Me

Downloads

Published

2018-03-15

Issue

Section

Articles