ANALISIS HASIL KINERJA PDAM DALAM UPAYA MENINGKATKAN PAD PEMERINTAH PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA DI KALIMANTAN SELATAN
DOI:
https://doi.org/10.18592/at-taradhi.v8i1.1516Abstract
Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kesehatan PDAM di Kalimantan Selatan, Potensi PDAM dalam menyumbang PAD Provinsi dan Kabupaten di Kalimantan Selatan, dan faktor- faktor yang mempengaruhi kinerja PDAM di Kalimantan Selatan. Data dianalisis menggunakan metode deskriftif kuantitatif. Hasilnya penelitian menunjukkan bahwa jumlah PDAM di Kalimantan Selatan sebanyak 12 buah dimana sebanyak 3 (tiga) diantaranya dalam kondisi sehat tetapi hanya 2 (dua) PDAM yang dapat menyumbang PAD. Kedua belas PDAM tersebut punya potensi besar dalam menyumbang PAD jika dilakukan perbaikan modal, manajemen (karyawan), dan pengawasan. Adapun faktor- faktor yang mempengaruhi kinerja BPR adalah faktor internal yang terdiri dari modal setor yang masih rendah, kualitas karyawan masih rendah dan pengawasan yang masih kurang, kemudian faktor eksternal terdiri dari keadaan ekonomi lokal sehingga banyak masyarakat yang tidak membayar rekening airnya dan mempengaruhi kinerja keuangan lainnya.References
Carter, William K. 2012. Akuntansi Biaya, Cetakan Pertama Edisi Keempat Belas, Salemba Empat, Jakarta.
Daljono. 2011. Akuntansi Biaya, Edisi Ketiga, Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.
Draft, Richad L. 2008. Manajemen.Dasar-dasar Akuntansi, Edisi Keenama. Penerbit Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN. Yogyakarta.
Firdaus Ahmad Dunia dan Wasilah Abdullah. 2012. Akuntansi Biaya, Edisi Kedua, Salemba Empat, Jakarta.
Haryono Jusuf. 2005. Dasar-dasar Akuntansi, Jilid satu Edisi 5, Aditya Media. Yogyakarta.
IAI. 2012. Standar Akuntansi Keuanga, Jakarta.
Mulyadi. 2012, Akuntansi Biaya, Edisi Kelima Cetakan Kesebelas, Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.
Mursyidi, Drs. SE.M.Si., 2010. Akuntansi Biaya, Refika Utama. Bandung.
Riza Kautsar, Salman. 2013. Akuntansi Biaya, Pendekatan product costing. Akademia Permata. Jakarta.
Supriyono. 2011. Akuntansi Biaya, BPFE. Yogyakarta.
Suwardjono. 2010. Akuntansi Pengantar, Cetakan Pertama Edisi Ketiga, BPFE. Yogyakarta.
Soporno, Bambang, dan Nur Indriantoro. Metodologi Penelitian Bisnis, Untuk Akuntansi dan Manajemen. Edisi Pertama. BPFE.Yogyakarta.
Wijatno, serian. 2009. Pengantar Entrepreneurship, Grasindo. Jakarta.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.