SPIRITUALITAS DALAM SINKRETISME ISLAM DAN SAPTA DARMA

Authors

DOI:

https://doi.org/10.18592/khazanah.v19i1.4565

Keywords:

Islam, Sapta Darma, Sinkretisme, Spiritualitas

Abstract

Every adherent of a religion or belief has a certain way to get closer to God. A strong desire to be close to God the creator of nature is a spirituality that can change human behavior for the better. The meeting between Islam and Sapta Darma is a way to find inner calm which has the concept of physical and spiritual awareness. Hence this article wants to explain the form of syncretism between Islam and Sapta Darma in Surabaya in the form of prostration or ening. The prostration performed by Sapta Darma is not a prayer, but a special ritual of seeking tranquility in the experience of life as a cultural interpretation. Prostration in Islam is the implementation of prayer to get closer to Allah with the provisions taught in Islam. This study uses in-depth interview as methodology to find the stage of religious maturity from the aspect of Shari'a and the implementation of religious teachings. This Research finds that, even though the syncretism between Islam and Sapta Darma is so pronounced but, this condition encourages its followers to maintain the two because they find what they want to achieve namely, balance and spiritual well-being. It shows that Islam and Sapta Darma are not as an escape but, as a way of life. This study also aims to provide a new perspective or paradigm in understanding religious concepts and spiritual values through syncretism between Islam and Sapta Darma. Syncretic diversity has been attached to society and has become the cultural identity of its locality.Setiap penganut agama atau kepercayaan memiliki cara tertentu untuk mendekatkan diri dengan Tuhannya. Keinginan yang kuat untuk dekat dengan Tuhan pencipta alam merupakan spiritualitas yang mampu mengubah perilaku manusia menjadi lebih baik. Pertemuan antara Islam dan Sapta Darma menjadi jalan untuk menemukan ketenangan batin yang memiliki konsep kesadaran jasmani dan rohani. Artikel ini menjelaskan bentuk sinkretisme antara Islam dan Sapta Darma di Surabaya, dalam bentuk sujud atau ening. Sujud yang dilakukan Sapta Darma bukanlah pelaksanaan sholat tetapi, ritual khusus mencari ketenangan dalam pengalaman hidup sebagai interpretasi budaya. Sujud dalam Islam adalah pelaksanaan sholat untuk mendekatkan diri kepada Allah dengan ketentuan yang diajarkan dalam Islam.  Studi ini menggunakan metode in-depth interview guna, menemukan tingkat kematangan dalam beragama dari aspek syariat dan implementasi ajaran agama. Temuan penelitian menunjukan, kendati sinkretisme antara Islam dan Sapta Darma begitu terasa namun, kondisi ini mendorong mereka tetap mempertahankan keduanya karena, menemukan apa yang ingin dicapai yaitu, keseimbangan dan kesejahteraan spiritualitas. Agama Islam dan Sapta Darma bukan sebagai pelarian hidup semata tetapi, paradigma baru untuk memahami konsep keberagamaan dan nilai-nilai spiritualitas umat beragama melalui sinkretisme Islam dan Sapta Darma. Keberagamaan sinkretis telah melekat pada masyarakat dan menjadi identitas budaya lokalitasnya.

Author Biography

Wiwik Setiyani Khasbullah, UIN Sunan Ampel Surabaya

Semangat berkarya di tengah pandemi

References

Abdillah, Arafat Noer. “Pemberdayaan Mualaf Pasca Konversi di Mualaf Center Yogyakarta.” Jurnal Tarbiyatuna 11, no. 1 (June 1, 2020): 23–30.

Abdullah, Mulyana. “Meneladani Sifat-Sifat Malaikat Allah Sebagai Bentuk Mengimani Adanya Malaikat” 16, no. 2 (2018): 10.

Ali, Maulana Muhammad, Darul Kutubil Islamiyah, desainbuku.com, studiquran.com, and okebook. Islamologi: Panduan Lengkap Memahami Sumber Ajaran Islam, Rukun Iman, Hukum & Syariat Islam. Darul Kutubil Islamiyah, n.d.

Al-Wasithi, Abu Fatiah Al Adnani & Abdur Rahman. Renungan Akhir Zaman. QultumMedia, 2008.

Amir, Yulmaida, and Diah Rini Lesmawati. “Religiusitas Dan Spiritualitas: Konsep Yang Sama Atau Berbeda?” Jurnal Ilmiah Penelitian Psikologi: Kajian Empiris & Non-Empiris 2, no. 2 (2016): 67–73.

Arifin, Nur. “Motif Bergabung Dalam Aliran Sapta Darma Pengikut Ajaran Di Sanggar Agung Candi Sapta Rengga Yogyakarta.” Jurnal Sosiologi Agama 11, no. 1 (January 21, 2018): 35–56.

Benda, Harry J. The Crescent and Rising Sun; Indonesian Islam Under Japanese Occupation, 1942-1945. The Hague and Bandung, W. Van Hoeve, 1958, 320 pp. (Book Reviews), 126-134.

Chikmawati, Putri. “Konsep Manusia Dalam Ajaran Sapta Darma Dan Pemikiran Drijarkara.” Undergraduate, UIN Sunan Ampel Surabaya, 2018. http://digilib.uinsby.ac.id/23120/.

Cho, Eunil David. “Prayer as a Religious Narrative: The Spiritual Self and the Image of God.” Pastoral Psychology 68, no. 6 (December 1, 2019): 639–649.

Christimoty, Debora Nugrahenny. “Teologi Ibadah dan Kualitas Penyelenggaraaan Ibadah: Sebuah Pengantar.” Pasca: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 15, no. 1 (November 30, 2019): 1–7.

Deniz, OM. “Understandings of Theological Conversion in the Interreligious Dialogue.” Dialogo 6, no. 1 (2019): 59–69.

Dewi, Ernita. “Transformasi Sosial dan Nilai Agama.” Substantia: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin 14, no. 1 (April 11, 2012): 112–121.

Fahham, Achmad Muchaddam. “Penyelenggaraan Ibadah Haji: Masalah Dan Penanganannya.” Kajian 20, no. 3 (September 19, 2016): 201–218.

Faizal Azis. “Konstruksi Sosial Penghayat Kerohanian Sapta Darma (KSD) Terhadap Ajaran KSD Dalam Kehidupan Sosial (Studi di Sanggar Agung Candi Busana Sapta Darma Kecamatan Pare Kabupaten Kediri).” Skripsi, Universitas Airlangga, 2017. http://lib.unair.ac.id.

Francesco, Chirico. “Spiritual Well-Being In 21st Century: It Is Time to Review the Current WHO’s Health Definition” Journal of Health and Social Science 1, no. 1 (March 15, 2016): 11-16.

Geertz, Cliffert. The Religion of Java. University of Chicago Press, 1976.

Hajjaj, Jihad Muhammad. Umur dan Silsilah Para Nabi. Qisthi Press, 2016.

Hamidah, Allinda. “Pembentukan Keimanan Kepada Allah Berbasis Prophetic Learning Untuk Siswa Sekolah Dasar.” Cendekia 10, no. 01 (March 23, 2018): 15–28.

Hamimah, Siti. “Dinamika Kasus Ahmadiyah Dan Aliran Kepercayaan Lainnya Serta Penyelesaiannya Melalui Hukum Tertulis Di Indonesia.” Syariah: Jurnal Hukum dan Pemikiran 18, no. 1 (June 30, 2018): 19–29.

Hantoro, Andriawan Bagus, and Abraham Nurcahyo. “Studi Perkembangan Aliran Kebatinan Kerohanian Sapta Darma Di Kabupaten Magetan Tahun 1956-2011.” Agastya: Jurnal Sejarah Dan Pembelajarannya 4, no. 02 (July 10, 2014): 54–73.

Haris, Andi, Asyraf Bin AB Rahman, and Wan Ibrahim Wan Ahmad. “Mengenal Gerakan Sosial dalam Perspektif Ilmu Sosial.” Hasanuddin Journal of Sociology 1, no. 1 (July 3, 2019): 15–24.

Himawari, Ni Made Rasmi, Titik Muti’ah, and Hartosujono Hartosujono. “Spiritual Well-Being Penganut Aliran Kepercayaan Sapta Darma.” Jurnal Spirits 9, no. 2 (December 26, 2019): 63-74–74.

Ibrahim, Anwar, Muhammad Sarbini, and Ali Maulida. “Implementasi Metode Pembiasaan Shalat Tahajud Dan Puasa Senin-Kamis Pada Pembentukan Akhlak Karimah di Sekolah Unggulan Islami (Suis) Leuwiliang Bogor.” Prosa PAI: Prosiding Al Hidayah Pendidikan Agama Islam 1, no. 2B (April 16, 2019): 130–143.

al-Jauziyyah, Ibnul Qayyim. Qadha dan Qadar. Qisthi Press, 2016.

Jong, Kees de. “Hidup Rukun Sebagai Orang Kristen Spiritualitas Dari Segi Theologia Religionum.” Gema Teologi 30, no. 2 (October 10, 2006).

Jung, Carl Gustav. The Spirit in Man, Art, and Literature: Betapa Dahsyatnya Spirit Manusia. IRCiSoD, n.d.

Kahar, Abd. “Eksistensi Dan Keistimewaan Malaikat Jibril AS Dalam Al-Qur’an.” Jurnal Pemikiran dan Ilmu Keislaman 2, no. 1 (September 15, 2018): 283–325.

Khasbullah, Wiwik Setiyani. “Dilema Keberagamaan Muslim Pengikut Sapta Darma Dalam Menemukan Nilai-Nilai Spiritualitas.” Religi: Jurnal Studi Agama-agama 16, no. 2 (August 30, 2020): 167–187.

Lestari, Lestari. “Islam Nusantara Corak Spiritualitas Pribumi.” Jurnal Elkatarie: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Sosial 1, no. 02 (August 19, 2019): 28–41.

Mahmud, Mahmud. “Pola Asuh Orang Tua Dalam Membina Kemampuan Membaca Al-Quran Pada Anak di Desa Padang Tanggul Kecamatan Amuntai Selatan.” Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan 14, no. 1 (June 1, 2020): 95–108.

Mahmuddin, Ronny, Irsyad Rafi, Khaerul Aqbar, and Azwar Iskandar. “Hukum Menyegerakan Penyerahan Zakat Harta Dan Zakat Fitrah Di Saat Pandemi Covid-19.” Bustanul Fuqaha: Jurnal Bidang Hukum Islam 1, no. 2 (May 5, 2020): 125–136.

Marzali, Amri. “Agama dan Kebudayaan.” Umbara 1, no. 1 (March 23, 2017). Accessed July 5, 2020. http://journal.unpad.ac.id/umbara/article/view/9604.

Masa’aki, Shinya. “The Politico-Religious Dilemma of The Yasukuni Shrine.” Politics and Religion Journal 4, no. 1 (2010): 41–55.

Mawaza, Jayyidan Falakhi, and Rohit Mahatir Manese. “Pengikut Sapta Darma di Tengah Pluralitas Terbatas.” Palita: Journal of Social Religion Research 5, no. 1 (April 26, 2020): 49-64–64.

Muh. Luthfi Anshori, 3501408021. “Laku Spiritual Penganut Ajaran Kerokhanian ‘Sapta Darma’ (Kasus Sanggar Candi Busono Kec. Kedung Mundu, Semarang).” Other, Universitas Negeri Semarang, 2013 https://lib.unnes.ac.id/18191/.

Muhammad, Nurdinah. “Memahami Konsep Sakral dan Profan dalam Agama-Agama.” Substantia: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin 15, no. 2 (October 15, 2013): 266–278.

Mulyono, Mulyono. “Keistimewaan Istiqamah Dalam Persfektif Al-Qur’an.” Imtiyaz: Jurnal Ilmu Keislaman 4, no. 1 (May 30, 2020): 1–15.

Naim, Ngainun. “Kebangkitan Spiritualitas Masyarakat Modern.” Kalam 7, no. 2 (December 31, 2013): 237–258.

Najoan, Denny. “Memahami Hubungan Religiusitas Dan Spiritualitas Di Era Milenial.” Educatio Christi 1, no. 1 (January 30, 2020): 64–74.

Nurmajah, Siti. “Relasi Wahyu dalam Tiga Agama Samawi (Kajian terhadap Pemikiran Mohammed Arkoun).” Al-Fikra : Jurnal Ilmiah Keislaman 18, no. 1 (February 10, 2020): 1–11.

Putra, Andi Eka. “Konsep Ahlul Al-Kitab Dalam Al-Qur’an Menurut Penafsiran Muhammed Arkoun Dan Nurcholish Madjid (Sebuah Telaah Perbandingan).” Al-Dzikra: Jurnal Studi Ilmu al-Qur’an dan al-Hadits 10, no. 1 (2016).

Royanulloh, and Budi Yahya Haerudin. “Rutinitas Shalat Sebagai Penguat Self Control Untuk Meningkatkan Kualitas Kesehatan Jiwa.” Madani 1, no. 2 (December 7, 2019): 172–183.

Sa’adah, Arini. “Pola Komunikasi Spiritual Dalam Praktik Sujud Aliran Kepercayaan Sumarah (Pendekatan Fenomenologi Paguyuban Sumarah Di Kabupaten Ponorogo).” Diploma, IAIN Ponorogo, 2019. http://etheses.iainponorogo.ac.id/8414/.

Safitri, Junaidi. “Implementasi Konsep Zakat Dalam Al-Qur’an Sebagai Upaya Mengentaskan Kemiskinan Di Indonesia.” At-Tasyri’ (January 28, 2018): 1–15.

Saleh, Sriwahyuningsih R., Nurul Aini Pakaya, and Chaterina Putri Doni. “Pembentukan Identitas Keagamaan Mahasiswi Bercadar di Perguruan Tinggi Agama Islam di Gorontalo.” Madani 1, no. 2 (December 7, 2019): 110–122.

Saraswati, Athaya, and Afrilia Sekar Dewanti. “Stereotip terhadap Aliran Penghayat Sapta Dharma dan Usaha Penganut Sapta Dharma mengatasinya melalui Konsep Diri.” Jurnal Audiens 1, no. 1 (March 11, 2020): 58–64.

Setyani, Turita Indah, Meniti Sinkretisme Teks Tantu Panggělaran, Kawistara, vol 1, no. 2 (August 17, 2011): 203-202.

Setiyani Wiwik. Harmonisasi Agama dan Budaya: Makna Tindakan Tlasih 87 di Sumbergirang Mojokerto Jawa Timur. Surabaya: Disertasi UINSA. 2015. http://pasca.uinsby.ac.id/catalog/index.php?p=show_detail&id=11558&keywords=

Shaleh Muhammad, Assingkily et al. “Living Qur’an Dan Hadis di Mi Nurul Ummah (Rutinitas, Ritual Ibadah dan Pembinaan Akhlak).” Ar-Riayah: Jurnal Pendidikan Dasar 4, no. 1 (June 30, 2020): 27–44.

Situmorang, Victorio H. “Kebebasan Beragama Sebagai Bagian dari Hak Asasi Manusia.” Jurnal HAM 10, no. 1 (July 19, 2019): 57–67.

Suhandi, Suhandi. “Spiritualitas Agama Dan Masyarakat Modern (Eksistensi Tarekat Qadiriyah Wa Naqsyabandiyah Di Bandar Lampung).” Al-Adyan: Jurnal Studi Lintas Agama 14, no. 1 (June 30, 2019): 71–94.

Switri, Endang, Apriyanti Apriyanti, and Sri Safrina. “Pembinaan Ibadah Shalat (Kaifiatus Sholah / Tata Cara Shalat) Pada TPA Zuryati di Masjid Ummu Massaid Komplek Perumahan the Green Indralaya.” Jurnal Anadara Pengabdian Kepada Masyarakat 1, no. 2 (September 25, 2019).

Sya’roni, Muhammad. “Wajah Pendidikan Islam Indonesia.” Cendekia 7, no. 01 (May 2, 2015): 15–55.

Tacey, David John. The Spirituality Revolution: The Emergence of Contemporary Spirituality. Psychology Press, 2004.Heriyanto, Husain. “Spiritualitas, Transendensi Faktisitas, Dan Integrasi Sosial.” Khazanah: Jurnal Studi Islam Dan Humaniora 16, no. 2 (January 7, 2019): 145–75. https://doi.org/10.18592/khazanah.v16i2.2384.

Khasbullah, Wiwik Setiyani. “DILEMA KEBERAGAMAAN MUSLIM PENGIKUT SAPTA DARMA DALAM MENEMUKAN NILAI-NILAI SPIRITUALITAS.” Religi: Jurnal Studi Agama-Agama 16, no. 2 (August 30, 2020): 167–87. https://doi.org/10.14421/rejusta.2020.1602-03.

Urrozi, Khoirun Nisa. “Agama Majusi dalam Tinjauan Hadis.” Religious: Jurnal Studi Agama-Agama dan Lintas Budaya 3, no. 2 (November 13, 2019): 147–60. https://doi.org/10.15575/rjsalb.v3i2.4404.

Wahid, Abdul. “Kontribusi Lembaga Adat dalam Implementasi Syariat Islam di Aceh.” Jurnal Ilmiah Mizani: Wacana Hukum, Ekonomi dan Keagamaan 6, no. 2 (December 31, 2019): 151–160.

Wahyono S. Bayu, Kejawaan dan Keislaman: Suatu Pertarungan Identitas. Jurnal Ilmu Sosial dan Politik, Vol 5, no, 1 (Juli 2001), 41-59.

Wijayanti, Reni Tiyu. “Pola Perilaku Religius Aliran Kepercayaan Masyarakat Kerokhanian Sapta Darma Di Desa Brengkelan Kecamatan Purworejo Kabupaten Purworejo.” Aditya - Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa 3, no. 3 (October 28, 2013): 52–57.

Yuwono, Susatyo. “Mengelola Stres dalam Perspektif Islam dan Psikologi.” Psycho Idea 8, no. 2 (July 1, 2010). Accessed July 1, 2020.

Downloads

Published

2021-07-26

How to Cite

Khasbullah, W. S., & Nisa’, K. (2021). SPIRITUALITAS DALAM SINKRETISME ISLAM DAN SAPTA DARMA. Khazanah: Jurnal Studi Islam Dan Humaniora, 19(1), 39–60. https://doi.org/10.18592/khazanah.v19i1.4565

Issue

Section

Articles